Workshop Media Virtual dan Pembelajaran Daring

Press Release
Guru-guru SMPN 17 Tasikmalaya mengikuti Workshop Media Virtual dan Pembelajaran Daring dengan pola 32 jp selama 4 hari dari tanggal 22 s.d. 25 Juli 2020. Kegiatan workshop ini terlaksana atas inisiatif MKKS SMP Kota Tasikmalaya di bawah arahan Dinas Pendidikan Kota Tasikmalaya bekerja sama dengan LPM STMIK Tasikmalaya.
Kegiatan workshop yang diikuti guru-guru ini sebagai upaya antisipasi pelaksanaan proses pembelajaran di tengah situasi pandemi global Covid'19 yang mengharuskan pembelajaran secara jarak jauh (PJJ) dalam jaringan internet. Dengan mengikuti kegiatan ini guru-guru memperoleh tambahan wawasan dan kemampuan penggunaan aplikasi pembelajaraan daring seperti Edmodo dan Google Classroom.
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Berita Lainnya :
- Pergantian Jabatan Kepala SMPN 17 Tasikmalaya
- Guru-guru SMP Negeri 17 Tasikmalaya ikuti Webinar Implementasi Kurikulum 13 dimasa Pandemi Covid-19
- Guru SMPN 17 Kota Tasikmalaya Raih Anugerah Mahkamah Konstitusi 2018
Kembali ke Atas